Banner 468 x 60px

 

Senin, 22 Mei 2017

Pytagoras

0 komentar
Posting kali ini adalah mengenai Teorema Pytagoras untuk mecari panjang sisi yang hilang pada segitiga siku-siku. apakah Teorema Pytagoras itu??? mengutip keterangan dari wikipedia. Teorema Pythagoras adalah suatu keterkaitan dalam geometri Euklides antara tiga sisi sebuah segitiga siku-siku. nah, disini saya ingin mengunakan program komputer untuk menyelesaikan perhitungan "sederhana" penghitung pangjang sisi yang hilang (tidak diketahui) dalam segitiga siku. Program ini dapat menghitung panjang sisi A,B,C apabila dua variable diketahui. gambar dibawah ini adalah hasil dari pengisian fvariable A = 8 dan C = 10. Menurut pelajaran sewaktu sekolah di SMPN 1 Driorejo, jika sebuah segitiga siku-siku mempunyai 2 sisi yang diketahui ukurannya maka sisi yang lain dapat ditemukan melalui persamaan (C^2 = A^2 + B^2).


bagaiamana kawan? cukup sederhana bukan untuk menghitung sisi yang hilang pada segitiga siku-siku. oh ya, untuk pembuktian tentang kebenaran Teorema Pytagoras dapat di cari refrensinya di Wikipedia.

berikut juga saya sertakan contoh source code yang telah saya buat mengunakan VB6. anda bebas mengembangkan dan bebas mengunakan mengedit dan semuanya.. pokoknya bebas deh... 😂

0 komentar:

Posting Komentar